Langkah Mudah Upload / Unggah Video Ke Youtube

Langkah upload / unggah video ke Youtube bisa kita lakukan dengan sangat gampang karena Youtube memberi kemudahan  untuk penggunanya, kemudian siapapun yang terdaftar sebagai pengguna atau member situs sharing video ini dapat menyimpan videonya, kemudian menampilkan secara online, agar bisa di lihat oleh orang di seluruh dunia.

Bagi yang ingin Download Video Youtube Silah kan kunjungi Cara mudah Download Video Youtube tanpa software.

Bagi yang belum punya akun Youtube Silahkan Daftar akun Google Untuk Semua Produk Google.

Cara unggah / upload video ke Youtube.

Langkah 1. Setelah anda terdaftar jadi anggota di Youtube, kemudian buka youtube dan pilih menu Upload di menu paling atas

Langkah 2. anda akan diberi 2 pilihan: yaitu “Upload Multiple Files” untuk yang pengen upload lebih dari 1 video. Atau pilih “Select Files From Computer” kalo cuma satu video. Atau “Record From Webcam” kalau pengen rekam langsung dari webcam kamu.

Langkah 3. diKarenakan saya ingin upload hanya 1 video dari PC saya maka saya pilih “Select Files From Computer“. kemudian saya bisa langsung browse file video yang ada di dalam komputer saya. contohnya saya ambil video Zidane di dalam folder Downloads pada Drive C komputer saya.

Langkah 4. Youtube akan upload video kamu secara otomatis. anda dapat melihat indikator sebagai loading , Ini cukup memakan waktu, sambil menunggu proses upload beres, anda bisa mengisi keterangan untuk video anda seperti nama video / judul, deskripsi dan tag.

Setelah proses upload-unggah selesai, maka url-link video Youtube anda langsung diberikan dan video tersebut langsung bisa tayang. Selamat! anda akhirnya bisa upload video di Youtube.

jika kamu ingin menyetel setting privacy, dengan maksud video anda bisa dilihat oleh public atau hanya anda.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *